Kamera cctv AHD memungkinkan anda dalam pengiriman video high
definition melalui kabel coaxial maupun video balun seperti sistem CCTV
analog pada umumnya. Dengan dipadukannya teknologi kamera analog dengan
resolusi tinggi ini, maka kamera cctv AHD mampu mengusung beberapa
keuntungan antara lain :
1. Memiliki resolusi tinggi (lebih jernih dari rekaman cctv analog standart sebelumnya)
2. Jarak pemasangan yang jauh (didukung oleh kabel coaxial 75-3 atau 75-5.)
3. Tanpa delay ( gambar dari kamera akan dikirimkan tanpa melalui proses compressed encoding terlebih dahulu)
4. Fleksibel ( dapat dikombinasikan dengan CVBS maupun IP Cam.)
5. Harga lebih terjangkau (harga tergolong murah dengan kualitas gambar HD)
Kami
menawarkan anda untuk membeli paket cctv AHD 2 Mp dengan harga Rp
3.725.000. Dengan harga terjangkau tersebut anda sudah mendapatkan :
– 2 unit kamera cctv AHD 2 Mp
– 1 unit DVR 4 channel Taiwan
– Hard Disk 500 GB
– 6 BH BNC
– 30 meter kabel kamera
– 30 meter kabel power
– Gratis biaya pemasangan
– Garansi resmi pabrik 1 tahun
– Bisa diakses dari BB, IPAD, dan Android.